Detail Berita

Monitoring dan evaluasi kegiatan stunting di Kecamatan Ngadirejo dilakukan di tingkat Kecamatan dan Desa. Kegiatan ini dilakukan oleh Tim dari Provinsi Jawa Tengah langsung turun ke Kecamatan Ngadirejo dan Desa Banjarsari. Kegiatan diawali dengan paparan kepala DPPPAPPKB Kabupaten Temanggung dilanjutkan dengan diskusi, menggali permasalahan antara tim monev dengan TPPS Kabupaten, TPPS Kecamatan, TPPS Desa. Dari hasil diskusi tersebut harapannya dapat ditindaklanjuti dan dilaksanakan di masing masing TPPS